Serupa tapi berbeda
Serum adalah salah satu produk perawatan wajah dengan kandungan bahan berkonsentrat tinggi dan dengan molekul kecil. Memiliki tekstur gel yang super ringan dan cair sehingga membuat serum menjadi lebih nyaman dikulit. Mengapa itulah yang menyebabkan serum menjadi lebih efektif dalam penanganan permasalahan kulit karena lebih mudah menyerap kedalam kulit.
Serum akan secara spesifik mendorong regenerasi kulit baru, membantu mencerahkan, menghilangkan keriput, jerawat, noda dan hiperpigmentasi atau warna wajah yang tidak merata.
Kandungan zat-zat aktif penting yang ada pada serum seperti antioksidan dapat membantu melindungi kulit dari ancaman bahaya factor dari luar. Misalnya seperti radikal bebas, dan juga dapat mempercepat adanya sel-sel kulit baru untuk menggantikan sel kulit yang telah mati.
Sementara itu, pelembap biasanya memiliki teksur creamy atau dengan molekul yang lebih besar. Karena pada pelembap biasanya digunakan untuk mengatasi permasalahan kulit umum serta pada fungsinya yang digunakan untuk melindungi lapisan kulit wajah.
Kita perlu keduanya, maklon serum pelembap
Serum dan pelembap adalah perpaduan yang sangat bagus karena keduanya memiliki kekuatan yang saling melengkapi. Disamping serum yang dapat merawat kulit dari dalam dengan kandungannya yang luar biasa, pelembap dapat melindungi kulit dari ancaman factor luar. Itulan sebabnya mengapa kami memadukan keduanya menjadi satu pengaplikasian yang bermanfaat untuk menghindari kulit dari dehidrasi, kulut jadi ternutrisi dan melindungi kulit tentunya yaa.
Serum pelembap dapat diaplikasikan dengan sempurna, kulit akan menjadi lebih baik dalam menerima perawatan selanjutnya. Setelah serum terserap sempurnya tentunya. Cara ini juga bermanfaat untuk mencegah kulit menjadi berasa lengket atau memiliki kadar minyak yang berlebih.
Buat kamu yang ingin memiliki produk serum dengan kandungan pelembap ini dapat menghubungi kami dengan cara menekan tombol yang ada pada website ini, mari berbincang dan kita bicarakan bagaimana kandungan yang kamu inginkan dalam membuat maklon serum pelembap.